Senin 18 Juli 2016 bertempat di ruang laboratorium IPA dilaksanakan acara penyerahan Mahasiswa PPLT dari UM Metro oleh Dosen Pembimbing Lapangan kepada SMP N 6 METRO yang langsung diterima oleh Bapak Yuwono DM selaku Kepala SMPN 6 METRO
Dosen Pembimbing Lapangan berharap selama Mahasiswa melaksanakan PPLT mendapatkan ilmu dan pengalaman yang kelak berguna dikemudian hari.
Dosen Pembimbing Lapangan
1. Raswane Noor,M.Sc
2. Swaditya Rizky,M.Sc
Mahasiswa Jurusan Biologi
1. Ipung Khudori Aini
2. Nilawati
Guru Pembimbing SRI ZULYANI
3. Meli Susanti
Guru Pembimbing DWI ARIFAH
4. Rista Nurmala Sari
Guru Pembimbing EUIS ARIYANI
Mahasiswa Jurusan Bahasa Inggris
1. Grista Liani
Guru Pembimbing WINDARTI
2. Oktarina Rahasti
Guru Pembimbing MAKNO
Mahasiswa Jurusan Matematika
1. Larasita Cahya M
Guru Pembimbing SRI WURYANI
0 komentar:
Posting Komentar